Pasar Pasirian

Pantai Dampar,salah satu potensi wisata pantai di Kecamatan Pasirian

Kantor Kecamatan Pasirian

Pesona dari Puncak Gunung Tambo - Pasirian

FK Kelompok Informasi Masyarakat Pasirian

Senin, 06 Agustus 2018

laga serai arum di tingkat provinsi

pasirian:5-8-2018.kim serai arum mendapat kesempatan untuk tampil di surabaya dalam ajang babak penyisihan group A lcck(lomba cerdik cermat komunikatif) kim tingkat provinsi yg di selenggarakan oleh dinas informasi dan infomatika (kominfo) jawa timur, yg bertempat d ekowisata mangrov wonorejo surabaya dengan tema' pencegahan penyebaran paham radikalisme dan terorisme di masyarakat.
sebelum babak penyisihan kim serai arum mengikuti seleksi ainistrasi 19-april-2018 yang di ikuti 38 kabupaten dan kota se jawa timur di gedung kominfo surabaya dan alhamdulillah kim serai arum lolos masuk 16 besar bersama kabupaten lainya.
  kim adalah(kelompok informasi masyarakat) mitra kerja pemerintah dalam bidang informasi di bawah naungan dinas kominfo adapun isi dari kim itu sendiri serap sebar informasi yang beranggotakan dari masyarakat,oleh masyarakat dan untuk masyarakat jadi inti nya kim adalah sebagai jembatan/ jalur alternatif antara pemerintah dengan masyarakat untuk komunikasi bahkan sebalik nya.
karna informasi sangat penting d jaman modernisasi yang serba canggih saat ini di sinilah peran kim d butuh kan untuk memberikan informasi informasi yang akurat bukan yang hoax.
  terima kasih kepada dinas kominfo kabupaten lumajang dimana telah membimbing juga memfasilitasi sehingga kim serai arum bisa berkompetisi sampai pada tingkat provinsi meski pada akhirnya harus menempati posisi ke 4 di group A.(mahmudi)